Kunjungan dari Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah VII terhadap pelaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh yang berbasis LMS di SMA BPI 1 Bandung. Pembelajaran Jarak Jauh berbasis LMS di SMA BPI di apresiasi oleh Ibu KCD VII dan menjadi acuan untuk sekolah-sekolah yang melaksanakan PJJ dan diharapkan menjadi salah satu Sekolah Model dalam pelaksanaan PJJ.